Dialog Interaktif "Sahabat Jaksa" di Yes Radio Cilacap
Kejaksaan Negeri Cilacap bekerja sama dengan Yes Radio Cilacap telah melaksanakan Dialog Interaktif dengan Judul Acara Sahabat Jaksa pada Kamis (9/5/2019). Kegiatan ini rutin dilakukan setiap satu bulan sekali. Materi yang disampaikan pada kesempatan ini yaitu mengenai Kenakalan Remaja menurut perspektif Undang - Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perlindungan Anak. Hadir dalam acara sebagai pemateri yaitu Bapak Hery Somantri, SH., MH. ( Kepala Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Cilacap)
Antusias pendengar cukup tinggi dilihat dari banyaknya pertanyaan melalui siaran telepon, Whatsapp maupun email yang difasilitasi oleh Pihak Yes Radio Cilacap.
Posting Komentar